Kamis, 08 September 2022

Apple Rilis iPhone 14 Series, Apple Watch dan AirPods Baru, Ini Harga dan Fiturnya

Sumber : Tribunnews

TRIBUNNEWS.COM - Apple memperkenalkan iPhone barunya dalam event Far Out yang digelar Rabu (7/9/2022).

Dalam presentasi selama 90 menit, Apple merinci produk barunya termasuk iPhone 14 dan iPhone 14 Pro, Apple Watch 8 baru dan AirPods Pro 2.

Baca Selengkapnya >>> 


Rabu, 07 September 2022

Sindiran Hacker Bjorka Mestinya Jangan Bikin Baper Kominfo, Tapi...

Sumber : detik.com

Hacker bernama Bjorka mengirim pesan menohok yang dialamatkan kepada Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) terkait dugaan kebocoran 1,3 miliar data registrasi SIM card prabayar. Disampaikannya dalam bahasa Inggris agar Kominfo "STOP BEING AN IDIOT" atau berhenti menjadi bodoh.

Pesan tersebut Bjorka ungah masih di situs forum Breached.to pada 6 September 2022. Dia membuat thread baru di bagian The Lounge dan diberikan judul Pesan Saya untuk Pemerintah Indonesia.

Baca Selengkapnya >>> 



Selasa, 06 September 2022

Pesan Balasan Hacker untuk Kominfo, "Stop Being an Idiot"

Sumber : Kompas

KOMPAS.com - Pekan lalu, anggota forum online Breached Forums dengan username "Bjorka" mengekspos dan menjual data yang berisi 1,3 miliar nomor HP dan nomor KTP yang disebut milik masyarakat Indonesia.

Namun, pihak-pihak Ring 1 alias stakeholder utama dalam masalah ini, seperti Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), serta operator seluler sudah membantah adanya kebocoran data tersebut.

Baca Selengkapnya >>> 


Senin, 05 September 2022

Cara Daftar jadi Penerima BLT BBM Rp600 Ribu melalui Aplikasi Cek Bansos Kemensos

Sumber : Tribunnews

Pemerintah akan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Bahan Bakar Minyak (BBM) sebagai bentuk pengalihan subsidi BBM.

Besaran BLT BBM ini adalah Rp 600 ribu, yang disalurkan dalam dua tahap.

Baca Selengkapnya >>> 


Minggu, 04 September 2022

10 HP Android Paling Ngebut Sejagad Raya Agustus 2022

Sumber : detik.com

Jakarta - AnTuTu kembali merilis daftar 10 HP flagship Android terkencang di dunia periode Agustus 2022. Ada HP idaman kamu detikers?

10. Xiaomi Mix Fold 2 dengan skor 1.066.792. Foto: Xiaomi

Baca Selengkapnya >>> 


Jumat, 02 September 2022

Nasib Warga RI, Dulu "Dipaksa" Setor Nomor HP dan NIK, Kini Datanya Bocor dan Dijual Online

Sumber : Kompas

KOMPAS.com - Di Indonesia, insiden kebocoran data layaknya sebuah tradisi yang terus berulang.

Yang paling baru, sekitar 1,3 miliar nomor kartu seluler (nomor HP) pengguna seluler asal Indonesia, beserta nomor induk kependudukan (NIK/nomor KTP) diduga bocor.

Baca Selengkapnya >>> 


Kamis, 01 September 2022

6,7 Juta STB Dibagikan Kepada Masyarakat Miskin Jelang ASO 2 November

Sumber : Tribunnews

TRIBUNNEWS.COM, BALI - 6,7 juga Set Top Box (STB) dibagikan kepada masyarakat tidak mampu jelang dilakukannya Analog Switch Off (ASO), yakni penghentian siaran TV analog pada 2 November 2022 mendatang.

Sebelumnya pelaksanaan ASO dilakukan secara bertahap dalam tiga periode, yakni 30 April 2022, 25 Agustus 2022, dan 2 November 2022.

Baca Selengkapnya >>>